Cara Flash Samsung Galaxy Core Prime 4G SM-G360FY

Posted on
Flash merupakan jalan terbaik setelah android Samsung Galaxy Core Prime 4G SM-G360FY mengalami masalah-masalah diatas. Fungsi dari flash itu sendiri juga cukup banyak, karena tidak hanya mengatasi untuk android error tapi bisa juga digunakan untuk hal lain seperti downgrade / upgrade OS atau mengginstall custom recovery.
Tak luput juga bagi android berkelas seperti Samsung ini mengalami masalah. Pastinya akan dan pernah mengalami hal yang sangat menjengkelkan ini. Apa lagi  kamu bukan seorang user yang suka otak-atik system ponsel kamu ini tapi mendapatkan masalah seperti bootloop, softbrick, bahkan masalah sepele seperti lupa pola / password. Nah maka dari itu fungsi dari flash ini diperlukan.
Okelah tanpa banyak kata lagi mari kita simak bagaimana Cara Flash Samsung Galaxy Core Prime 4G SM-G360FY ini.
Cara Flash Samsung Galaxy Core Prime 4G SM-G360FY
MOHON BACA SAMPAI SELESAI SEBELUM EKSEKUSI, SAYA TIDAK BERTANGGUNG JAWAB ATAS KESALAHAN YANG AKAN TERJADI PADA HH KAMU
BACA NOTE DI BAWAH TUTORIAL ( JIKA ADA )
BACKUP LAH DATA YANG DIRASA PENTING
DO WITH YOUR OWN RISK
Bahan yang diperlukan

Harus login, gunakan id dan pass ini
username: jepitkertas
password: penjepitkertas
Mohon untuk tidak mengganti password

BACA JUGA:

Proses Cara Flash Samsung Galaxy Core Prime 4G SM-G360FY
  • Install driver Samsung dan pastikan Galaxy Core Prime 4G terdeteksi komputer.
  • Ekstrak firmware ditempat yang mudah ditemukan.
  • Buka dan jalankan aplikasi OdinV3.
  • Sekarang matikan Galaxy Core Prime 4G kamu dan nyalakan lagi ke mode Download dengan cara menekan tombol “Volume  Bawah Home Power” dan nanti akan ada notif lalu tekan “Volume Atas” untuk lanjut.
Cara Flash Samsung Galaxy Core Prime 4G SM-G360FY
Cara Flash Samsung Galaxy Core Prime 4G SM-G360FY
  • Kemudian hubungkan Samsung kamu ke komputer dengan kabel data.
  • Jika driver terinstall dengan benar maka pada aplikasi akan muncul pesan “Added!!“, yang artinya device telah terdeteksi oleh komputer.
Cara Flash Samsung Galaxy Core Prime 4G SM-G360FY
  • Pada aplikasi Odin klik pada “AP” lalu arahkan ke folder dimana tadi kamu mengekstrak firmware.
Cara Flash Samsung Galaxy Core Prime 4G SM-G360FY
  • Centang pada “Auto Reboot” dan “F. Reset Time” saja, yang lain biarkan.
  • Setelah semu selesai, sekarang klik “Start” untuk memulai flashing.
  • Proses flashing akan selesai yang ditandai dengan pesan “PASS!“.
Cara Flash Samsung Galaxy Core Prime 4G SM-G360FY
  • Setelah muncul pesan tersebut, Samsung Galaxy Core Prime 4G akan reboot secara otomatis.
  • Harap JANGAN dilepas kabel datanya sebelum masuk menu utama.

Itulah bagaimana cara Flash Samsung Galaxy Core Prime 4G SM-G360FY yang mudah ini. Cara diatas adalah cara yang biasa digunakan untuk flash berbagai macam tipe Samsung.Sekian untuk tutorial ini. Semoga dapat bermanfaat. Terimakasih

1 thoughts on “Cara Flash Samsung Galaxy Core Prime 4G SM-G360FY

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *