Cara Root dan Install TWRP Xiaomi Redmi Note 2

Posted on

Cara Root dan Install TWRP Xiaomi Redmi Note 2 – Cara root dan install twrp pada Xiaomi Redmi Note 2. Sebelum mengeksekusi HH kamu, kamu harus tau fungsi dan kegunaan dari root agar kamu tidak bingung mengapa kita perlu root. Jadi root berfungsi untuk mendapatkan hak akses penuh terhadap HH kamu, seperti melihat isi dari sistem HH, menjalankan aplikasi yang membutuhkan akses root, dan masih banyak fungsi yang lainnya, dan salah satunya ya itu untuk menginstall atau flashing rom pada HH tersebut. Kadang recovery bawaan HH tidak bisa untuk melakukan flashing, dan disinilah fungsi dari twrp. Twrp/Cwm adalah recovery dengan fitur yang lebih lengkap dari recovery bawaan HH. Mungkin itu sedikit penjelasan dari fungsi root dan twrp.

Cara Root dan Install TWRP Xiaomi Redmi Note 2

Sekarang saatnya untuk eksekusi root pada HH kamu, dan yang kamu butuhkan untuk root dan install twrp adalah:

BACA JUGA: Cara Pasang TWRP Dan Root Redmi Note 2 Mudah Sekali Semua Rom FULL PIC

Oke kita mulai Cara Root dan Install TWRP Xiaomi Redmi Note 2:

  1. Buatlah 1 folder dan ekstrak semua yang sudah di kamu dapat dari link diatas.
  2. Menginstal ADB Driver. Jika kamu pernah menginstall ini kamu bisa lewati langkah ini, jika belum terinstall kamu bisa lihat caranya disini Cara Install Adb Driver di Komputer Dengan Mudah.
  3. Install driver xiaomi agar PC mengenali Redmi Note 2 kamu. Jika sulit kamu bisa menggukanan alternatif  Mi PCSuite dengan aplikasi ini kamu tinggal menghubungkan USB Redmi Note 2 kamu ke PC, tunggu beberapa menit secara otomatis driver akan terinstall.
  4. Pindahkan file recovery.img ke dalam 1 folder adb-tools.Cara Root dan Install TWRP Xiaomi Redmi Note 2
  5. Buka folder adb-tools dengan klik kiri sambil menekan keyboard Shift (klik kiri + Shift). kemudian klik pada “Open command window here” lalu akan muncul tampilan command prompt.
    Cara Root dan Install TWRP Xiaomi Redmi Note 2Cara Root dan Install TWRP Xiaomi Redmi Note 2
  6. Masuk ke mode fastboot dengan cara tekan volume bawah + power, tunggu sampai Redmi Note 2 masuk ke gambar fastboot mode, ada gambar boneka sedang memperbaiki robot, seperti gambar dibawah.Cara Root dan Install TWRP Xiaomi Redmi Note 2
  7. Ketik fastboot flash recovery recovery.img lalu enter.Cara Root dan Install TWRP Xiaomi Redmi Note 2
  8. Selesai twrp telah terinstall.

Untuk install root/supersu dengan cara berikut:

Cara Root dan Install TWRP Xiaomi Redmi Note 2

  1. Taruh file SuperSU-v2.46.zip ke sdcard/internal HH.
  2. Masuk twrp (matikan HH, nyalakan lagi dengan menekan tombol Volume Atas + Power)
  3. Masuk menu install kemudian cari file SuperSU-v2.46.zip dan install.

BACA JUGA: Cara Flash Redmi Note 2 via Flashtool

Cara Root dan Install TWRP Xiaomi Redmi Note 2 ini tergolong mudah, karena cara yang disampaikan diatas cukup komplit dan berhasil.

INGAT JIKA DILAKUKAN SESUAI DENGAN CARA DIATAS PASTI LANCAR DAN BERHASIL. DWYOR 🙂 Semoga bermanfaat.